Cara Menginstal google Analytics di blogspot
Salam blogger, semoga blogger Indonesia selalu bersatu. Di postingan ini saya akan menulis tutorial untuk menginstal google analytics ke blogspot anda. Langsung saja gan.
Sebelum mengarah ke postingan, ada baiknya kalau anda mengerti dulu apa itu yang dimaksud dengan google analytics. Google Analytics adalah suatu aplikasi atau jasa gratis yang diberikan oleh google untuk para webmasters atau blogger yang fungsinya untuk melihat perkembangan dari blog atau websites yang dimiliki oleh blogger dan webmasters tersebut. Misalnya melihat jumlah pengunjung, dari mana pengunjung itu datang, dan lewat mana pengunjung itu datang. Hal ini sangat bermanfaat bagi pemilik blog atau website.
Okelah, langsung saja ke cara menginstal google analytics di blogspot
Anda harus memiliki e-mail dari google, yaitu gmail. Silahkan buat di http://mail.google.com. Jika sudah punya, silahkan lanjut.
Silahkan menuju http://google.com/analytics. Anda akan dibawa ke homepage dari Google Analytics. Silahkan klik Sign Up. Nah disitu anda akan diminta untuk login dengan email gmail anda.
Setelah login silahkan anda klik sign up. Lalu anda akan disodori form pendaftaran. Silahkan isi semua form yang diajukkan. Jika sudah, lanjutkan saja ke langkah berikutnya.
Langkah Keempat
Anda diminta untuk membaca Google Analytics Terms of service. Silahkan dibaca kalau anda pintar bahasa inggris. Kalau gan ya dicentang saja "Yes, I Agree to the Terms of Service and Conditions".
Silahkan letakkan scriptnya tanpa mengganti isinya sedikitpun. Karena itu akan berpengaruh pada verifikasinya. Letakkan script GA anda itu di edit html blog anda. Cari kode "</body>" dan letakkan script dari GA tepat di atasnya.
Setelah itu silahkan balik kucing ke GA untuk melengkapi proses penginstalan GA di blogspot anda. Klik save & finish. Nah Selesai deh. Selamat Mencoba...
Okelah, langsung saja ke cara menginstal google analytics di blogspot
Langkah pertama
Anda harus memiliki e-mail dari google, yaitu gmail. Silahkan buat di http://mail.google.com. Jika sudah punya, silahkan lanjut.
Langkah Kedua
Silahkan menuju http://google.com/analytics. Anda akan dibawa ke homepage dari Google Analytics. Silahkan klik Sign Up. Nah disitu anda akan diminta untuk login dengan email gmail anda.
Langkah Ketiga
Setelah login silahkan anda klik sign up. Lalu anda akan disodori form pendaftaran. Silahkan isi semua form yang diajukkan. Jika sudah, lanjutkan saja ke langkah berikutnya.
Langkah Keempat
Anda diminta untuk membaca Google Analytics Terms of service. Silahkan dibaca kalau anda pintar bahasa inggris. Kalau gan ya dicentang saja "Yes, I Agree to the Terms of Service and Conditions".Langkah Kelima
Silahkan letakkan scriptnya tanpa mengganti isinya sedikitpun. Karena itu akan berpengaruh pada verifikasinya. Letakkan script GA anda itu di edit html blog anda. Cari kode "</body>" dan letakkan script dari GA tepat di atasnya.
Setelah itu silahkan balik kucing ke GA untuk melengkapi proses penginstalan GA di blogspot anda. Klik save & finish. Nah Selesai deh. Selamat Mencoba...
|
+ komentar + 6 komentar
Kalau kode GA-nya ditaruh via widget blogger bisa ndak ya?
emmm, lebih baik kalo langsung ke html.nya saja mas
ijin bookmark gan... :-D
wow... thanks banget infonya mas... kebetulan saya lagi cari cari info seputar Google Analystics, dan sangat kebetulan sekali saya mengunjungi blog ini. jadi saya bisa menerapkan tentang petunjuk Cara Menginstals google Analytics di blogspot. Sekali lagi terimakasih banyak mas :) jika ada waktu senggang silahkan kunjungi blog saya :) http://beautytipstrick.blogspot.com/ Terimakasih.
Thx, izin ngaplikasiinnya gan di blog saya.. http://silverhairguitar.blogspot.com. Kalau ada yang mau belajar gitar, bisa mengunjungi :)
keren infonya sob,,
saya juga pernah menulis artikel yang sama, cara memasang kode google analytics di blog http://www.arie.pro/blog/cara-memasang-kode-google-analytics-di-blog/
salam kenal ya sob, jika berkenan ditunggu kunjungan baliknya...
Tulis Komentar Anda dibawah ini