Prediksi Belanda vs Spanyol - Final Match
Prediksi Belanda vs Spanyol - Tidak terasa Piala Dunia 2010 sudah akan berakhir, padahal seingat saya baru kemarin melihat Opening Ceremony FIFA World Cup 2010 South Africa. Pertandingan final adalah pertandingan perpisahan serta pertandingan yang paling dinantikan. Perputaran Uang di pertandingan final ini bisa mencapai ratusan milyar rupiah bahkan lebih di seluruh dunia. Bandar Judi seperti William Hill, Asian Handicap, dan bet and win akan menjadi tempat perputaran milyaran uang tersebut. Mari simak Prediksi Belanda vs Spanyol
Saat melawan Brasil, Belanda diprediksikan sudah habis, apalagi saat Robinho berhasil mencetak gol cepat ke gawang Martin Stekelenburg. Tetapi, pada akhir pertandingan, Belanda-lah yang berhasil merebut kemenangan berkat 2 gol Wesley Sneijder.
Di Piala Dunia 2010 ini, Belanda-lah satu-satunya tim yang belum pernah kalah sejak September 2008. Belanda mencatat juga rekor selalu menang di kualifikasi piala dunia dan fase grup. Dan sejak awal kompetisi, mereka termasuk dalam daftar tim unggulan yang berpeluang besar untuk merebut gelar juara Piala Dunia 2010.
Belanda adalah salah satu tim besar yang belum sekalipun mencicipi gelar piala Dunia. Prestasi terbaik Belanda di Piala Dunia adalah menjadi finalis di 2 edisi piala dunia. Tentunya di final kali ini belanda tidak ingin hanya menjadi finalis saja, mereka memiliki ekspektasi tinggi untuk menjadi juara. Nah, target tinggi tersebutlah yang akan menjadi spirit Oranje saat bermain melawan Spanyol (12/7 siaran langsung RCTI dan Globaltv pukul 01.30 WIB).
Di pihak Spanyol, La Furia Roja mendapat kepercayaan tinggi setelah berhasil menumbangkan salah satu kandidat kuat juara piala dunia yaitu Jerman dengan skor tipis 1-0. Spanyol juga akan all out untuk mengamankan gelar juara Piala Dunia untuk pertama kalinya serta mengawinkan gelar tersebut dengan gelar Euro 2008.
Siapapun yang memenangkan laga final ini akan dipastikan akan menjadi juara baru Piala Dunia.
Di sejarah Piala Dunia, Belanda vs Spanyol baru kali ini digelar.
Sementara di semua ajang, Belanda unggul dengan 4 kemenangan dari 8 laga yang telah digelar. Sebenarnya selisih kemenangan kedua negara ini hanya 1. Jadi, masih imbang. Hal ini yang akan membuat pertandingan final Belanda vs Spanyol bertambah seru.
Pekiraan Pemain
Belanda : Stekelenburg, Van Bronkhorst, Van der wiel, Heitinga, Mathijsen, Van Bommel, De Jong, Sneijder, Robben, Van Persie, Kuyt
Spanyol : Casillas, Puyol, Pique, Capdevilla, Ramos, Iniesta, Xabi, Busquets, Xavi, Villa, Torres
Bursa Taruhan
William Hill
Belanda 13/5
Draw 11/5
Spanyol 6/5
Asian Handicap
Belanda vs Spanyol 1/2:0
Bet And Win
Belanda 3.50
Draw 3.35
Spanyol 2.00
|
+ komentar + 5 komentar
POKOKNYA BELANDA AKAN MENGGILAS HABIS SPANYOL CUKUPLAH 1 - 0 AZA BRO SAYA YAKIN KARENA TIEAM SEPANYOL KEPEDEAN RAMALANNYA PAUL. TAPI KALI INI RAMALAN PAUL TAK TERBUKTI GO THE HELL PAUL..
===============================
Bursa Taruhan |
|
William Hill |
Belanda 13/5 |
Draw 11/5 |
Spanyol 6/5 |
|
|
Asian Handicap |
Belanda vs Spanyol 1/2:0 |
|
Bet And Win |
Belanda 3.50 |
Draw 3.35 |
Spanyol 2.00 |
|
===============================
APA SIH MAKSUDNYA???
:)) spain will show their power of tactical middle area and agresiv at their front. go go go villa.. :D :D :)
wah.. sambil blogwalking ngomongin sepakbola..
aku bingung.. sama2 penjajah dulu sih. hehee...
Spanyol spertnya gan.. mampir balik ke blog saya ya gan..
go belanda,.,.,.
Tulis Komentar Anda dibawah ini